Fanny Wiriaatmadja

Posts Tagged ‘Potato Leek Soup

Mau review lagi nih untuk beberapa makanan yang udah pernah gw cobain di Koultoura Coffee di Taman Ratu, Jakarta Barat.

Yang mau tau info tentang Koultoura bisa cek di post-an sebelumnya di sini. Yang pasti cafe ini punya interior yang nice dan unik banget 🙂

* Egg Fiorentini (ini kalo’ ga salah ya namanya)

Isinya roti pake telur dan ham serta beberapa sayuran. Rasanya enak! Recommended!

* Croque Madam

Sesuai gambarnya, bentuknya roti kotak dengan lapisan permukaan putih telur di atasnya. Rasanya sih not bad, tapi tetap gw lebih recommend Egg Fiorentini di atas.

Yang atas itu Croque Madame, yang bawah Egg Fiorentini
Yang atas itu Croque Madame, yang bawah Egg Fiorentini

* Foxies Hangover Cure – Rp 45,000

Ini menunya kecil bangeeeet! Jadi di atasnya kita akan menemukan sunny egg yang ngilerin banget, terus di bawahnya ada semacam daging campur kentang gitu yang warnanya merah marun, berbentuk gumpalan-gumpalan kecil. Gw sih kurang suka dengan rasanya, apalagi dengan sizenya, dan jujur ga melihat hubungan namanya dengan rasanya maupun efeknya (if any).

IMG_20130818_120316

* Mr. Big – Rp 60,000

Menu sarapan yang super lengkap nih, mulai dari 4 slices of ordinary toast, 1 tomato full yang dibumbuin sama cheese (kalo’ ga salah), beberapa pieces small mushroom, telur mata sapi 3 pieces, dan potongan-potongan sosis. Standard aja sih rasanya. Sayang ga dilengkapi dengan mashed potato atau french fries 🙂

IMG_20130818_120522

* Potato Leek Soup – Rp 35,000

Kemarin itu gara-gara Foxies Hangover Cure-nya kecil, gw jadi pesen menu yang satu ini lagi untuk nampolin perut gw. Ini sih basically sup kentang aja plus bread. Tampilannya sederhana tapi teksturnya ‘lucu’ banget karena begitu diaduk, kerutan-kerutannya langsung nampak. Serasa lagi maskeran/ luluran di kulit muka gitu, hihihi.. Jadi kayak mainan.. Rasanya sedikit beda dengan creamy soup biasa, mungkin karena Potato Leek Soup ini bahan dasarnya kentang, sehingga rasanya jadi kurang asin. Tapi overall cukup OK kok terutama dari sisi kekentalannya.

IMG_20130818_120330

* Chicken Marryland

Yang ini gw ga gitu suka nih, karena ayamnya kok ‘serasa’ ayam negeri banget. Kemudian bener-bener ga ada Marryland-Marryland-nya yah sepertinya (compared to menu Chicken Marryland di resto lain). Jadi lebih kayak ayam yang diolah dengan bumbu aja gitu. Jadi gw kurang recommend menu yang satu ini walaupun tampilannya cantik banget.

IMG_20130811_140503

* Iced Lychee Tea – Rp 25,000

Ini biasa aja. Defaultnya sedikit kurang manis, so additional sugar will be needed. Lychee fruitnya sendiri ada sekitar 3 pieces dan lumayan manis.

* Pink Lemonade

Ih swear ini seger banget, campuran antara strawberry sama lemon deh seinget gw. Rasanya jadi unik. Recommended!

IMG_20130811_115654

So kalo’ merujuk ke review gw sebelumnya, satu lagi yang recommended adalah Taco-nya. Jangan lupa coba!

Overall, tetep sih gw suka hang-out di sini. Menu-menunya yang di luar Main Course banyak bertemakan “egg”, dan kebetulan gw pribadi adalah pecinta telur lahir batin tanpa kompromi, so buat penggemar telur maupun tipikal american breakfast, mestinya kalian bakal cocok untuk having a brunch di sini.

Menu main coursenya ada Spaghetti, Lasagna, Salmon, dll. Sayang belum terlalu banyak nyoba, karena lebih pengen nyobain telur-telurannya di sana 🙂 Berharap juga di menu-nya bakal ada picture supaya lebih ada gambaran menunya kayak gimana, karena kebanyakan nama-nama menunya cukup unik, plus mungkin lalat-lalat yang lumayan mengganggu perlu dipikirin solusinya karena lumayan mengganggu dan kemarin itu sempet ada lalat nyemplung ke salah satu minuman kami. Untung Koultoura crewnya baik hati, jadi mereka mengganti minuman itu without additional charge.

Enjoy the Koultoura experience!! Next will update again when we have a chance to come.

IMG_20130811_114847

IMG_20130818_124423 IMG_20130818_124210

IMG_20130818_140406


Fanny Wiriaatmadja

Follow Fanny Wiriaatmadja on WordPress.com

Enter your email address to follow this blog and receive notifications of new posts by email.

Join 1,713 other subscribers

Memories in Picture - IG @fannywa8

No Instagram images were found.

Blog Stats

  • 594,587 hits

FeedJit

Archives

Categories

Protected by Copyscape DMCA Takedown Notice Infringement Search Tool

April 2024
M T W T F S S
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
2930  
Jia Effendie

Editor, Translator, Author

Dream Bender

mari kendalikan mimpi

catatan acturindra

sekelumit cerita penolak lupa

JvTino

semua yang ada di alam ini bersuara, hanya cara mendengarnya saja yang berbeda-beda

Rini bee

Ini adalah kisah perjalanan saya. Kisah yang mungkin juga tentang kamu, dia ataupun mereka. Kisah yang terekam di hati saya. Sebuah karya sederhana untuk cinta yang luar biasa. Sebuah perjalanan hati.. :)

hati dalam tinta

halo, dengarkah kamu saat hatimu bicara?

Agus Noor_files

Dunia Para Penyihir Bahasa

kata dan rasa

hanya kata-kata biasa dari segala rasa yang tak biasa

Iit Sibarani | Akar Pikiran

Akar Pikiran Besar Mengawali dan Mengawal Evolusi Besar

cerita daeng harry

cerita fiksi, film, destinasi dan lainnya

Dunia Serba Entah

Tempatku meracau tak jelas

Astrid Tumewu

i am simply Grateful

Mandewi

a home

FIKSI LOTUS

Kumpulan Sastra Klasik Dunia

Meliya Indri's Notes

ruang untuk hobi menulisnya

anhardanaputra

kepala adalah kelana dan hati titik henti

catatanherma

Apa yang kurasa, kupikirkan...tertuang di sini...

Rido Arbain's Personal Blog

Introducing the Monster Inside My Mind

Sindy is My Name

Introducing the Monster Inside My Mind

MIZARI'S MIND PALACE

..silent words of a silent learner..

Nins' Travelog

Notes & Photographs from my travels

Gadis Naga Kecil

Aku tidak pandai meramu kata. Tapi aku pemintal rindu yang handal.

lalatdunia's Blog

sailing..exploring..learning..

GADO GADO KATA

Catatan Harian Tak Penting

Maisya

My Thought in Words and Images

Luapan Imajinasi Seorang Mayya

Mari mulai bercerita...

hedia rizki

Pemintal rindu yang handal pemendam rasa yang payah

Catatannya Sulung

Tiap Kita Punya Rahasia

chocoStorm

The Dark Side of Me

copysual

iwan - Indah - Ikyu

nurun ala

menari dalam sunyi

Rindrianie's Blog

Just being me

Nona Senja

hanya sebuah catatan tentang aku, kamu, dan rasa yang tak tersampaikan

https://silly-us.tumblr.com/

Introducing the Monster Inside My Mind

Doodles & Scribles

Introducing the Monster Inside My Mind

All things Europe

Introducing the Monster Inside My Mind

The Laughing Phoenix

Life through broken 3D glasses. Mostly harmless.

miund.com

Introducing the Monster Inside My Mind

Dee Idea

Introducing the Monster Inside My Mind

DATABASE FILM

Introducing the Monster Inside My Mind

www.vabyo.com

Introducing the Monster Inside My Mind

amrazing007 tumblr post

Introducing the Monster Inside My Mind

The Naked Traveler

Journey Redefined

~13~

Introducing the Monster Inside My Mind